Kamis, 03 Juli 2014

Awal Mula Puasa Ramadhan

Diposting oleh Fildzah Zhafrina di 16.15

Hai semua, sekarang kita sudah memasuki bulan Ramadhan hari ke 5, gak kerasa hampir seminggu ya berpuasa ^_^

Kalian tau gak asal mula umat muslim berpuasa?

Dahulu sebelum Nabi Muhammad Shallallahu ' Alaihi Wassalam dan sahabat-sahabatnya mendapat perintah dari hadirat ALLAH supaya mengerjakan puasa dalam bulan Ramadhan,  pada masa itu, Nabi dan sekalian kaum Muslimin juga telah berpuasa.
Mereka mengerjakan puasa pada tiap-tiap bulan yang mana tiap bulan tersebut berpuasa sebanyak tiga hari, yakni pada tiap-tiap tanggal 13, 14 dan 15 tiap-tiap bulan. Dan juga pada tiap tahun, tiap hari tanggal 10 bulan Muharram (Asyura). 


Sejarahwan Muslim, Ibnu Katsir, meyakini bahwa ajaran puasa sudah ada sejak zaman Adam dan Hawa. Menurut dia, Adam berpuasa selama tiga hari setiap bulan sepanjang tahun. Ada pula yang mengatakan bahwa Adam berpuasa pada 10 Muharam sebagai rasa syukur karena bertemu dengan istrinya, Hawa, di Arafah. Sementara yang lain berpendapat, Nabi Adam berpuasa sehari semalam pada waktu dia diturunkan dari taman surga oleh Allah.
Ada juga yang mengatakan Adam berpuasa 40 hari 40 malam setiap tahun. Pendapat lainnya mengatakan Adam berpuasa dalam rangka mendoakan putra-putrinya. Selain itu, ada yang menjelaskan, Adam berpuasa pada hari Jumaat untuk mengenang peristiwa penting, yakni dijadikannya dia oleh Allah, hari diturunkannya ke bumi, dan diterimanya tobat Adam oleh Allah.
Walaupun dalam Alquran maupun hadis tidak dijelaskan bagaimana bentuk puasa Adam dan generasi sesudahnya, tetapi ada petunjuk-petunjuk bahwa agama-agama yang dibawa oleh para rasul terdahulu itu adalah agama monotheisme yang mengajarkan kepercayaan pada ke esaan Tuhan (Allah).


Kemudian barulah ketika jaman Rasulullah SAW, setelah Nabi Muhammad Shallallahu ' Alaihi Wassalam hijrah ke Madinah berselang lebih kurang 18 bulan, ialah ketika bulan Syaban tahun ke dua hijrah. ALLAH menurunkan wahyu kepada Nabi Muhammad Shallallahu ' Alaihi Wassalam yang bunyinya :


y aa ayyuh aa al la dz iina aa manuu kutiba 'alaykumu al shsh iy aa mu kam aa kutiba 'al aa al la dz iina min qablikum la'allakum tattaquun a

(QS : Al- Baqarah, 183) Hai orang-orang yang beriman, diwajibkan atas kamu berpuasa sebagaimana diwajibkan atas orang-orang sebelum kamu agar kamu bertakwa,



ayy aa man ma'duud aa tin faman k aa na minkum marii dh an aw 'al aa safarin fa'iddatun min ayy aa min ukhara wa'al aa al la dz iina yu th iiquunahu fidyatun th a' aa mu miskiinin faman ta th awwa'a khayran fahuwa khayrun lahu wa-an ta sh uumuu khayrun lakum in kuntum ta'lamuun a
(QS : Al- Baqarah, 184) (yaitu) dalam beberapa hari yang tertentu. Maka barangsiapa diantara kamu ada yang sakit atau dalam perjalanan (lalu ia berbuka), maka (wajiblah baginya berpuasa) sebanyak hari yang ditinggalkan itu pada hari-hari yang lain. Dan wajib bagi orang-orang yang berat menjalankannya (jika mereka tidak berpuasa) membayar fidyah, (yaitu): memberi makan seorang miskin. Barangsiapa yang dengan kerelaan hati mengerjakan kebajikan, maka itulah yang lebih baik baginya. Dan berpuasa lebih baik bagimu jika kamu mengetahui.

syahru rama daa na al la dz ii unzila fiihi a lqur- aa nu hudan li l nn aa si wabayyin aa tin mina a lhud aa wa a lfurq aa ni faman syahida minkumu al sysyahra falya sh umhu waman k aa na marii dh an aw 'al aa safarin fa'iddatun min ayy aa min ukhara yuriidu al l aa hu bikumu a lyusra wal aa yuriidu bikumu a l'usra walitukmiluu a l'iddata walitukabbiruu al l aa ha 'al aa m aa had aa kum wala'allakum tasykuruun a(QS : Al- Baqarah, 185) (Beberapa hari yang ditentukan itu ialah) bulan Ramadhan, bulan yang di dalamnya diturunkan (permulaan) Al-Qur'an sebagai petunjuk bagi manusia dan penjelasan-penjelasan mengenai petunjuk itu dan pembeda (antara yang hak dan yang bathil). Karena itu, barangsiapa di antara kamu hadir (di negeri tempat tinggalnya) di bulan itu, maka hendaklah ia berpuasa pada bulan itu, dan barangsiapa sakit atau dalam perjalanan (lalu ia berbuka), maka (wajiblah baginya berpuasa), sebanyak hari yang ditinggalkannya itu, pada hari-hari yang lain. Allah menghendaki kemudahan bagimu, dan tidak menghendaki kesukaran bagimu. Dan hendaklah kamu mencukupkan bilangannya dan hendaklah kamu mengagungkan Allah atas petunjuk-Nya yang diberikan kepadamu, supaya kamu bersyukur.

Setelah turunnya ayat tersebut, maka puasa wajib dikerjakan bagi masing-masing orang yang telah beriman, yaitu dalam beberapa hari yang dapat dihitung atau yang tertentu, ialah dalam bulan Ramadhan pada tiap-tiap tahun. 

Kalian tau gak, dikutip Detik Health dari Boldsky, berpuasa minimal sekali dalam seminggu saja sudah memberikan kebaikan bagi tubuh lho. Apalagi jika puasa rutin seperti saat Ramadhan, kebaikan tersebut menjadi lebih maksimal. :D Alhamdulillah selain dapat banyak pahala dapat nikmat sehat juga hhi...Selamat berpuasa semua~  \(^_^)/

Ref : http://alyaqiin10.blogspot.com/2012/07/puasa-amalan-nabi-nabi-terdahulu.html
http://mekahmadinah.faa.im/iman-hijrah-dan-jihad-mywapblog-com-awal.xhtml

0 komentar on "Awal Mula Puasa Ramadhan"

Kamis, 03 Juli 2014

Awal Mula Puasa Ramadhan


Hai semua, sekarang kita sudah memasuki bulan Ramadhan hari ke 5, gak kerasa hampir seminggu ya berpuasa ^_^

Kalian tau gak asal mula umat muslim berpuasa?

Dahulu sebelum Nabi Muhammad Shallallahu ' Alaihi Wassalam dan sahabat-sahabatnya mendapat perintah dari hadirat ALLAH supaya mengerjakan puasa dalam bulan Ramadhan,  pada masa itu, Nabi dan sekalian kaum Muslimin juga telah berpuasa.
Mereka mengerjakan puasa pada tiap-tiap bulan yang mana tiap bulan tersebut berpuasa sebanyak tiga hari, yakni pada tiap-tiap tanggal 13, 14 dan 15 tiap-tiap bulan. Dan juga pada tiap tahun, tiap hari tanggal 10 bulan Muharram (Asyura). 


Sejarahwan Muslim, Ibnu Katsir, meyakini bahwa ajaran puasa sudah ada sejak zaman Adam dan Hawa. Menurut dia, Adam berpuasa selama tiga hari setiap bulan sepanjang tahun. Ada pula yang mengatakan bahwa Adam berpuasa pada 10 Muharam sebagai rasa syukur karena bertemu dengan istrinya, Hawa, di Arafah. Sementara yang lain berpendapat, Nabi Adam berpuasa sehari semalam pada waktu dia diturunkan dari taman surga oleh Allah.
Ada juga yang mengatakan Adam berpuasa 40 hari 40 malam setiap tahun. Pendapat lainnya mengatakan Adam berpuasa dalam rangka mendoakan putra-putrinya. Selain itu, ada yang menjelaskan, Adam berpuasa pada hari Jumaat untuk mengenang peristiwa penting, yakni dijadikannya dia oleh Allah, hari diturunkannya ke bumi, dan diterimanya tobat Adam oleh Allah.
Walaupun dalam Alquran maupun hadis tidak dijelaskan bagaimana bentuk puasa Adam dan generasi sesudahnya, tetapi ada petunjuk-petunjuk bahwa agama-agama yang dibawa oleh para rasul terdahulu itu adalah agama monotheisme yang mengajarkan kepercayaan pada ke esaan Tuhan (Allah).


Kemudian barulah ketika jaman Rasulullah SAW, setelah Nabi Muhammad Shallallahu ' Alaihi Wassalam hijrah ke Madinah berselang lebih kurang 18 bulan, ialah ketika bulan Syaban tahun ke dua hijrah. ALLAH menurunkan wahyu kepada Nabi Muhammad Shallallahu ' Alaihi Wassalam yang bunyinya :


y aa ayyuh aa al la dz iina aa manuu kutiba 'alaykumu al shsh iy aa mu kam aa kutiba 'al aa al la dz iina min qablikum la'allakum tattaquun a

(QS : Al- Baqarah, 183) Hai orang-orang yang beriman, diwajibkan atas kamu berpuasa sebagaimana diwajibkan atas orang-orang sebelum kamu agar kamu bertakwa,



ayy aa man ma'duud aa tin faman k aa na minkum marii dh an aw 'al aa safarin fa'iddatun min ayy aa min ukhara wa'al aa al la dz iina yu th iiquunahu fidyatun th a' aa mu miskiinin faman ta th awwa'a khayran fahuwa khayrun lahu wa-an ta sh uumuu khayrun lakum in kuntum ta'lamuun a
(QS : Al- Baqarah, 184) (yaitu) dalam beberapa hari yang tertentu. Maka barangsiapa diantara kamu ada yang sakit atau dalam perjalanan (lalu ia berbuka), maka (wajiblah baginya berpuasa) sebanyak hari yang ditinggalkan itu pada hari-hari yang lain. Dan wajib bagi orang-orang yang berat menjalankannya (jika mereka tidak berpuasa) membayar fidyah, (yaitu): memberi makan seorang miskin. Barangsiapa yang dengan kerelaan hati mengerjakan kebajikan, maka itulah yang lebih baik baginya. Dan berpuasa lebih baik bagimu jika kamu mengetahui.

syahru rama daa na al la dz ii unzila fiihi a lqur- aa nu hudan li l nn aa si wabayyin aa tin mina a lhud aa wa a lfurq aa ni faman syahida minkumu al sysyahra falya sh umhu waman k aa na marii dh an aw 'al aa safarin fa'iddatun min ayy aa min ukhara yuriidu al l aa hu bikumu a lyusra wal aa yuriidu bikumu a l'usra walitukmiluu a l'iddata walitukabbiruu al l aa ha 'al aa m aa had aa kum wala'allakum tasykuruun a(QS : Al- Baqarah, 185) (Beberapa hari yang ditentukan itu ialah) bulan Ramadhan, bulan yang di dalamnya diturunkan (permulaan) Al-Qur'an sebagai petunjuk bagi manusia dan penjelasan-penjelasan mengenai petunjuk itu dan pembeda (antara yang hak dan yang bathil). Karena itu, barangsiapa di antara kamu hadir (di negeri tempat tinggalnya) di bulan itu, maka hendaklah ia berpuasa pada bulan itu, dan barangsiapa sakit atau dalam perjalanan (lalu ia berbuka), maka (wajiblah baginya berpuasa), sebanyak hari yang ditinggalkannya itu, pada hari-hari yang lain. Allah menghendaki kemudahan bagimu, dan tidak menghendaki kesukaran bagimu. Dan hendaklah kamu mencukupkan bilangannya dan hendaklah kamu mengagungkan Allah atas petunjuk-Nya yang diberikan kepadamu, supaya kamu bersyukur.

Setelah turunnya ayat tersebut, maka puasa wajib dikerjakan bagi masing-masing orang yang telah beriman, yaitu dalam beberapa hari yang dapat dihitung atau yang tertentu, ialah dalam bulan Ramadhan pada tiap-tiap tahun. 

Kalian tau gak, dikutip Detik Health dari Boldsky, berpuasa minimal sekali dalam seminggu saja sudah memberikan kebaikan bagi tubuh lho. Apalagi jika puasa rutin seperti saat Ramadhan, kebaikan tersebut menjadi lebih maksimal. :D Alhamdulillah selain dapat banyak pahala dapat nikmat sehat juga hhi...Selamat berpuasa semua~  \(^_^)/

Ref : http://alyaqiin10.blogspot.com/2012/07/puasa-amalan-nabi-nabi-terdahulu.html
http://mekahmadinah.faa.im/iman-hijrah-dan-jihad-mywapblog-com-awal.xhtml

0 komentar:

 

CHEER UP!! がんばって~ Copyright © 2009 Paper Girl is Designed by Ipietoon Sponsored by Online Business Journal